Fostering Global Engagement for a Brighter Future
Fostering Global Engagement for a Brighter Future
Divisi Internationalization and Development (ID) bertanggung jawab untuk menyebarkan semangat internasionalisasi di ITS.
Selain itu, Divisi ID juga bertanggung jawab untuk mengembangkan dan meningkatkan kompetensi serta wawasan global mahasiswa ITS.
Beberapa contoh program kerja dari Divisi ID antara lain:
β‘οΈ Meningkatkan wawasan dan kompetensi global mahasiswa ITS maupun melalui program Global Competencies Workshop (GCW).
β‘οΈ Memetakan data-data terkait international atmosphere di ITS, seperti keikutsertaan mahasiswa ITS dalam program-program yang diadakan oleh divisi ID ITS Global Engagement, dsb.
β‘οΈ Menyelenggarakan kegiatan mengenai peluang studi ke luar negeri, sharing session, dan sebagainya dari mahasiswa ITS yang telah mengalami social exposure. Contohnya From Students for Students (FS2), dsb.
β‘οΈ Memfasilitasi kunjungan dari universitas luar negeri yang berkunjung ke ITS, serta membantu mengadakan sharing session dari universitas terkait dalam program student session, Letβs Study Abroad (LSA), dsb.